Anugrah Tokoh Penggerak Literasi Nasional 2024 Kegiatan Temu Nasional Guru Penulis (TNGP)

Diposting oleh : Admin

Tanggal : 12-11-2024 Pukul : 06:52:59

Dinas Pendidikan dan keudayaan kota metro melalui Sekretaris, ketua bidang Tendik dan beberapa  undangan yang ditentukan menghadiri kegiatan penghargaan "Anugrah Tokoh Penggerak Literasi Nasional 2024" dalam kegiatan temu Nasional Guru penulis (TNGP) yang bertempatkan di Hotel Monopoli (ex novotel) Bukittinggi Sumatra Barat.(7 s.d 12 November 2024)

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota metro meraih dua penghargaan bergengsi pada temu nasional guru penulis 2024 yang pertama, "tokoh penggerak Literasi Nasional 2024" yang diberikan kepada bapak Suwandi S.IP, MM, selaku kepala Dinas Pendidikan dan kebudayaan Kota metro. Penghargaan tersebut diberikan sebagai bentuk Apressiasi atas dedikasinya dalam mendorong gerakan literasi di Kota Metro.

yang kedua "kategori Buku Terbaik Kategori Siswa 2024" yang diberikan kepada Penulis Cilik dari SD Muhammadiyah Metro pusat. sebagai bentuk apresiasi kepada ananda agar bisa meningkatkan daya kreatifnya yang ditulis dalam karyanya.

TERBARU LAINYA


BERITA LAINYA

Kontak Kami

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Metro

Jl. Kihajar Dewantara, Iringmulyo, Metro Timur, Kota Metro, Lampung

(0725) 41549

disdikbudmetro2020@gmail.com

Statistik Pengunjung